Langsung ke konten utama

Audit SDM


Sama halnya dengan proses manajemen yang lain, audit juga tentunya memiliki tahap perencanaan sampai dengan evaluasi dari audit itu sendiri. Silahkan jelaskan tahapan dan aktivitas audit tersebut.

JAWAB
tahapan dan aktivitas audit
1.tahap pra audit atau tahap perencanaan audit.
audit adalah suatu program atau aktivitas yg tentunya akan mnemakan biaya yg tidak kecil, baik biaya material, energi, maupun waktu. oleh karena itu audit harus direncanakan secara maksimal agar memberi manfaat yg diinginkan. dalam tahap perencanaan audit ini aktivitas yg dilakukan tidak hanya terbatas pada : 
a. menentukan tujuan audit (tujuan audit harus dirumuskan secara spesifik. tujuan audit harus mengacu pada alasan atau latar belakang mengapa audit diperlukan. dalam merumuskan tujuan audit perlu dipertimbangkan dukungan sumber daya yg ada, antara lain : biaya yg dibutuhkan, SDM atau auditor yg dibutuhkan, waktu yg tersedia untuk audit.
b. menentukan ruang lingkup audit. auditor harus menyusun skala priorityas dengan membatasi ruang lingkup audit sesuai dengan tujuan yg ditetapkan, audit bisa dilakukan secara bertahap.
c. menyusun tim dan jadwal audit.
d. menentukan metode da pendekatan audit yg akan digunakan. menginat alternatif pendekatan atau metode audit yg tersdia maka auditor dan manajemen harus memutuskan menggunakan pendekatan yg paling sesuai.
mengumpulkan informasi awal. aktifitas ini juga sering disebut dengan preliminary audit, atau audit pendahuluan antara lain dengan melakukan physycal tour, mempelajari proses bisnis, observasi, dan sebagainya
2. tahap audit atau tahap pelaksanaan audit
tahap ini merupakan tahap yg sangat krusial dan sering kali menjadi fokus dalam keseluruhan aktifitas audit. dalam tahap ini auditor mungkin melakukan aktivitas berikut, tetapi tidak terbatas pada :
a. analisis dokumen. Auditor mempelajari dokumen yg relevan terkait dengan pihak yg di audit dan tujuan audit.
b. membandingkan suatu aktivitas yg dilakukan dengan sistem dan prosedur yg berlaku. dalam pelaksanaan audit hal yg menjadi acuan ini sering disebut sebagai kriteria yg bisa bersumber pada : undang-undang atau peraturan yg berlaku, kebijakan yg ditetapkan, norma, dan kriteria khusus yg dikembangkan sesuai dengan tujuan audit.
3. tahap post audit. 
tahap ini merupakan tahap setelah aktivitas audit dilakukan. dalam melakukan tahap ini mencakup aktivitas ;
a. menyusun laporan audit. laporan audit berisi kesimpulan audit tentang elemen-elemen atas tujuan audit dan rekomendasi yg diberikan untuk memperbaiki bernbagai kekurangan yg terjadi serta rencana tidak lanjut dalam mengaplikasikan rekomendasi tersebut.
b. diskusi. laporan audit dapat menjadi bahan diskusi untuk menyusun rencana tindak lanjut atau  rekomendasi atas temuan audit
c. rencana tindak lanjut. merupakan komitmen manajemen untuk meningkatkan atau memperbaiki kelemahan yg ada yg menjadi temuan audit.


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Akuntansi Manajemen (BEP)

PT.Toba Travel adalah agen perjalan yang khusus melayani penrbangan antara pulai Nias – Medan, agen ini mengenakan tariff tingkaet Merpati Air Liners untuk penerbangan pulang pergi sebesar Rp. 1.800.000. sampai dengan bulan ini, Merpati AirLines membayar komisi sebesar 10% dari harga tiket perpunumpang yang ditanggung agen tersebut, dimana ini komisi ini merupakan satu-satunya sumber pendapatannya. Kos tetap perbulan yang ditanggung agen ini sebesar Rp. 18.000.000 (untuk membayar gaji, sewa dan lain-lain), sedangkan kos variable perunit sebesar Rp. 40.000 per tiket. Merpati Airlines pada bulan ini melakukan revisi pemberian komisi kepada seluruh agen perjalanannya, dimana komisi akan diberikan sebesar 10% per tiket sampai maksimum Rp. 100.000 mana yang lebih tinggi. Bagi tiap tiket dengan harga lebih dari rp. 1.000.000 maka Merpati Airlines hanya akan membayar komisi sebesar Rp. 100.000 berapa pun harga tiket tersebut. Pajak atas pendapatan 30% Berdasarkan data diatas hitunglah s...

Akuntansi Manajemen (TT 1)

TUGAS TUTORIAL   KE- 1 PROGRAM STUDI MANAJEMEN Nama Mata Kuliah : Akuntansi Manajemen Kode Mata Kuliah : EKMA 4314 Jumlah sks : 3 sks Nama Pengembang : Wagini, S.E., M.Ak Nama Penelaah : Wiwin Siswantini, SE., MM. Status Pengembangan : Baru Tahun Pengembangan : 2019.2 Edisi Ke- : 1 No Tugas Tutorial Skor Maksimal Sumber Tugas Tutorial 1 1.     PT ABC memiliki lima karyawan yang bertanggung jawab untuk melakukan pemrosesan faktur pembelian. Masing-masing karyawan mendapat bayaran gaji tetap sebesar Rp 95. .000.000 per tahun dan mampu untuk memproses sebanyak 45.0 00 faktur per tahun jika bekerja secara efisien. Sebagai tambahan dari pengeluaran berupa pembayaran gaji, PT ABC ...

Manajemen Rantai Pasokan T1

TUGAS TUTORIAL   KE-1 PROGRAM STUDI MANAJEMEN Nama Mata Kuliah : Manajemen Rantai Pasokan Kode Mata Kuliah : EKMA4371 Jumlah sks : 3 sks Nama Pengembang : Ida Ayu Made Er Meytha Gayatri, M.M Nama Penelaah : Andy Mulyana, M.M Status Pengembangan : Baru Tahun Pengembangan : 2019.2 Edisi Ke- : 1 No Tugas Tutorial Skor Maksimal Sumber Tugas Tutorial 1 Keberhasilan manajemen rantai pasok memerlukan fungsi individual untuk menyatukan aktivitas-aktivitas pada proses bisnis inti rantai pasok dan mengoordinasikannya. Jelaskan proses bisnis inti dalam manajemen rantai pasok! 20 Modul 1 KB 1 2 Jelaskan kaitan antara manajemen sediaan, manajemen l...